Pages

Font Keluar Masuk Coreldraw Tutorial

Posted by Job Search on Monday, October 15, 2012

tutorial-coreldraw-font-keluar-masuk
Bagaimana cara mengatur font agar bisa keluar masuk, maksud keluar masuknya disini, dimana ujung font yang satu keluar masuk di celah-celah font yang lain, seperti contoh gambar diatas, ini trik coreldraw ringannya.

Langkah membuat font keluar masuk dengan coreldraw.

1. Buatlah dua bua font yang saling berhimpitan komposisinya sesuai selera anda.
trik-coreldraw-mudah
2. Setelah itu seleksi kedua font lalu klik kanan pilih convert to curve (ctrl Q )


3. Kalau sudah, sekarang dilanjutkan dengan klik font yang paling belakang - tekan shift - Klik Font yang de depan - lalu tekan intersect

tutorial-trik-font-merancang font
dan hasilnya seperti gambar dibawah ini
4. Hasil Intersect tersebut kemuadian di klik- tekan ctrl K - lalu hapus salah satu bidang hasil intersect yang sudah dipisah dengan ctrl K tadi.

5. Terakhir beri warna yang bebeda masing-masing font dan hasil perpotongan yang belum dihapus diberi warna font yang keluar.

font-trik-coreldraw-mudah-keluar-masuk
itulah trik membuat font keluar masuk di celah-celah font yang lain.alfred tezar


{ 0 comments ... read them below or add one }

Post a Comment